KULIAH UMUM 2

Bahan Presentasi :

MOTIVASI USAHA Pertemuan 2

Bahan Pengayaan :

Motivasi & Kepemimpinan

Konsep Motivasi Humanistik

•          Menekankan kapasitas pertumbuhan individual,  kebebasan untuk mengejar cita-cita, mengejar sesuatu yang berkualitas

•          Konsep ini berkaitan dengan teori Maslow yang menyatakan bahwa kebutuhan dasar harus terpenuhi terlebih dahulu sebelum memenuhi kebutuhan yang lebih tinggi

5 tangga kebutuhan Maslow…

Lanjutan

•          Seseorang yang menginginkan sesuatu dan harapan untuk memperoleh sesuatu itu cukup besar akan terdorong untuk memperoleh hal yang diinginkannya

•          Seseorang yang tidak termotivasi biasanya tidak meluangkan usaha yang lebih untuk melakukan aktivitas

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *