MATERI 9 – SILOGISME

Bahan presentasi : Filsafat Ilmu dan Logika 9 – Silogisme Bahan Pengayaan : Blog Mulyo Wiharto Blog Aminuddin Blog Zinggara Hidayat Blog Hasyim Purnama Uraian materi :Deduksi sering disebut sebagai silogisme yaitu proses penalaran yang menghubungkan dua proposisi yang berlainan untuk menurunkan sebuah kesimpulan. Proposisi pertama dan kedua dalam silogisme disebut premis. Proposisi ketiga disebut […]

MATERI 10 – RELASI SILOGISME

Bahan presentasi : Filsafat Ilmu dan Logika 10 – Relasi Silogisme Bahan Pengayaan : Blog Mulyo Wiharto Blog Aminuddin Blog Zinggara Hidayat Blog Hasyim Purnama Uraian materi : Deduksi mempunyai prinsip yang terdiri dari prinsip persamaan, prinsip perbedaan, prinsip distribusi dan prinsip distribusi negative. Prinsip persamaan menyebutkan bahwa dua hal adalah sama, jika hal pertama […]

MATERI 11 – INDUKSI

Bahan presentasi : Filsafat Ilmu dan Logika 11 – Induksi Bahan Pengayaan : Blog Mulyo Wiharto Blog Aminuddin Blog Zinggara Hidayat Blog Hasyim Purnama Uraian materi : Induksi adalah proses berpikir yang bertolak dari sejumlah fenomena untuk menurunkan suatu kesimpulan atau cara menarik kesimpulan yang bersifat umum dari pernyataan yang bersifat khusus. Contoh penalaran yang […]

MATERI 12 – HUBUNGAN-HUBUNGAN DALAM INDUKSI

Bahan presentasi : Filsafat Ilmu dan Logika 12 – Hubungan dalam Induksi Bahan Pengayaan : Blog Mulyo Wiharto Blog Aminuddin Blog Zinggara Hidayat Blog Hasyim Purnama Uraian materi : Kesimpulan suatu induksi diperoleh dengan melakukan generalisasi. Generalisasi adalah membuat konklusi yang bersifat umum dengan menyimpulkan premis-premis dari proposisi empirik. Apa yang beberapa kali terjadi dalam […]

MATERI 13 – SARANA BERPIKIR DEDUKSI DAN INDUKSI

Bahan presentasi Filsafat Ilmu dan Logika 13 – Sarana berpikir Deduktif dan Induktif Bahan Pengayaan : Blog Mulyo Wiharto Blog Aminuddin Blog Zinggara Hidayat Blog Hasyim Purnama Uraian materi : Materi : Sarana berpikir deduktif Hasil akhir yang diharapkan : Mahasiswa mampu menguraikan penalaran deduktif dengan bahasa matematika Cara mengerjakan : Carilah tulisan tentang matematika […]

MATERI 14 – SARANA BERPIKIR INDUKTIF

Bahan presentasi : dapat didownload di sini : Filsafat Ilmu dan Logika 14 – Axiology Bahan Pengayaan : Blog Mulyo Wiharto Blog Aminuddin Blog Zinggara Hidayat Blog Hasyim Purnama Uraian materi : Axiology adalah ilmu pengetahuan yang menyelidiki tentang hakekat nilai. Dalam konteks filsafat ilmu, Axiology adalah bidang yang mempelajari kegunaan ilmu pengetahuan bagi umat manusia. […]

TUGAS : MERUMUSKAN KONSEP

Hasil akhir yang diharapkan : Mahasiswa mampu menyusun  kerangka berpikir dan konsep berdasarkan substansi-substansinya Cara mengerjakan :  Buatlah kesimpulan variabel dengan dengan teknik compare contrast  Compare adalah membandingkan teori yang sama, sedangkan contrast adalah membandingkan teori yang berbeda Teori 1 Teori 2 Teori 3 Kesimpulan Pengertian XXX XXX adalah A B C XXX adalah  A D XXX adalah A […]

LOGICO HYPOTETICO VERIFIKASI

Uraian : Logico Hypotetico Verifikasi adalah  cara mendapatkan pengetahuan dengan langkah-langkah tertentu yang terdiri dari : 1. Pengajuan masalah, 2. Penyusunan kerangka teori, 3. Perumusan hipotesis, 4. Pengujian hipotesis dan 5. Penarikan kesimpulan  Langkah-langkah dalam logico hypotetico verifikasi merupakan gabungan pendekatan rasio dan empiris. Kombinasi penggunaan rasio dan empiris menyebabkan pengetahuan yang didapat bersifat rasional namun tidak subyektif dan solipsistik karena dapat diuji dengan […]